Pahlawan

Pahlawan

Pahlawan bukanlah orang yang Gagah dan Berani meletakkan Pedangnya ke atas Pundak seorang lawan. Tetapi Seorang Pahlawan adalah orang yang mampu menguasai dirinya dikala marah, terutama dengan orang-orang lemah walau itu Musuhnya sekalipun.

Pahlawan
Pahlawan


Pahlawan

Dan Sejatinya Pahlawan dalam Hidupmu adalah IBU yang telah mengandung, menyesui, memelihara dan membesarkan diri kamu.

Semoga kita dan Pahlawan kita semua selalu dalam hidayah dan rahmat serta ampunan Allah swt.

Aamiin Yaa Rabbal Alamin.

Related Posts :

  • Ciri Sahabat SejatiCiri Sahabat SejatiAl-Imam asy-Syafi'i mengatakan,مَنْ صَدَقَ فِيْ أُخُوَّةِ أَخِيْهِ قَبِلَ عِلَلَهُ وَسَدَّ خَلَلَهُ وَغَفَرَ زَلَلَهُSiap… Read More...
  • Jangan Sampai MenyesalJangan Sampai MenyesalImam Ahmad bin Hambal rahimahullah berkata:Dunia ini tempat Beramal, dan akhirat adalah tempat pembalasan.Maka barangs… Read More...
  • Menuju Saat-Saat KematianmuMenuju Saat-Saat KematianmuSadarilah, Hari-Harimu Berlalu Adalah Menuju Saat-Saat Kematianmu Sahabat Nabi yang mulia, Abdulloh bin Mas'… Read More...
  • Menjaga Akhlak Menjaga AkhlakTetaplah menjaga akhlak saat berbeda pendapatIngatlah bahwa orang yang paling sempurna imannya adalah orang yang paling … Read More...
  • Musibah Terbesar 2021 Musibah Terbesar 2021Abdullah bin Mubarak mengatakan, مِنْ أَعْظَمِ الْمَصَائِبِ لِلرَّجُلِ أَنْ يَعْلَمَ مِنْ نَفْسِهِ تَقْصِيرً… Read More...

0 Response to "Pahlawan"